Beberapa hal lain yang biasa membuat betah di facebook yaitu adanya game
poker dan game lainya. Adapun hal menarik lainya yaitu chatting dengan
vlive video dangan berbagai orang di dunia. Selain itu masih banyak lagi
hal yang mungkin bisa kita manfaatkan atau hanya sekedar untuk mengisi
waktu melalui facebook.
Dengan banyaknya hal yang kita temui di facebook tentunya terkdang
membuat kita lupa segalanya. Sangking asyiknya orang islam pun sering
lupa sholat. Selain itu masih banyak lagi sisi negatif dari facebook itu
sendiri , namun entah apakah sebanding dengan sisi positifnya sendiri.
Beberapa hal negatif inilah yang terkdang membuat orang melakukan
penghapusan akun facebook. Selain itu masih ada banyak atau bahkan
ratusa alasan untuk menghapus akun facebook .
Jika anda merupakan salah seorang yang ingin menghapus akun facebook ,
maka langkag dibawah ini bisa anda ikuti sebagai cara mudah untuk
menghapus akun facebook anda. Berikut panduanya ...
Cara mudah menghapus akun Facebook Permanen
- Login terlebih dahulu ke akun facebook anda seperti biasanya.
- Kemudian klik link https://www.facebook.com/help/contact.php?show_form=delete_account
- Hati-hati dan pertimbangkan dengan baik sebelum menghapus secara permanen. Backup terlebih dahulu semua file dan foto yang berada di akun facebook anda sebagai keperluan backup. Ingat, jika anda menghapus facebook, semua data tidak akan bisa kembali.
- Kemudian masukkan kode captcha sebagai verifikasi, untuk memastikan persetujuan dari anda.
- Ikuti langkah-langkah berikutnya hingga selesai.
Catatan : iika anda memutuskan untuk menghapus total secara
permanen jangan LOGIN selama 14 hari kedepan. Untuk kembali menggunakan
facebook, anda bisa mengaktifkan facebook dengan cara login ke facebook
sebelum 14 hari. Jika sudah lebih dari 14 hari, anda tidak akan pernah
lagi untuk menggunakan facebook.